Review Buku, Catatan Keyboard oleh Komunitas Blogger Madura
Review Buku Catatan Keyboard oleh Komunitas Blogger Madura. Aktivitas tulis menulis saat ini bukan lagi menjadi sebuah hobi dan tempat untuk mengungkapkan isi perasaan dan apa yang kita pikirkan saja. Di zaman yang serba mudah serta cepat seperti sekarang menulis juga bisa menjadi sarana bagi kita untuk memiliki banyak teman juga jaringan. Dengan bermodal sebuah blog lalu menuliskan semua yang ingin kita tulis disana kita bisa membuka bayak peluang untuk bertemu, berkenalan dan menjalin silaturahmi dengan orang lain. Salah satunya adalah menjadi seorang blogger, ketika kita sudah menulis di dalam blog pasti ada keinginan agar tulisan yang kita tulis tadi bisa dibaca dan dikomentari oleh banyak orang. Kalau dulu mungkin tujuan menulis kita hanya untuk senang - senang saja atau tempat curhat di buku diary, malahan jangan sampai ada yang membaca tulisan kita yang super rahasia itu, hahaha.
Itu juga yang saya alami ketika diawal memutuskan untuk menulis di blog, saya bingung bagaimana caranya untuk bisa aktif menulis dan membuang semua rasa malu. Oh iya, belum lagi saya juga ragu apa mungkin saya bisa mempunyai banyak teman lewat menulis di blog ?. Ternyata, semua itu butuh proses ya setelah sekitar 7 bulan saya mencoba aktif menulis di blog akhirnya sedikit demi sedikit daftar teman baru saya meningkat. Itu semua berkat aktif menulis di blog juga aktif di beberapa akun mendia sosial saya.
Awal berkenalan dengan banyak orang itu ketika saya diterima untuk bergabung ke dalam Kumpulan Emak - Emak Blogger dan lanjut masuk ke komunitas blogger kedua yakni komunintas blogger Madura Plat - M. Saya nggak menyangka sebelumnya kalau di Madura tempat saya berasal ada komunitas blogger sebesar dan sekeren ini. Yah, sampai akhirnya saya mulai bisa aktif disana, baik di grup Facebook, grup Whatsapp dan ketika berkumpul langsung.
Bagi teman - teman yang belum tau atau masih asing mendengar apa itu Plat - M, sedikit akan saya jelaskan. Plat - M ini merupakan komunitas blogger Madura, sudah ada sejak 6 tahun yang lalu, didirikan oleh beberapa blogger muda yang berkeinginan untuk mengenalkan Madura kepada dunia luar melalui tulisan dan berbagai aktivitas yang berhubungan dengan blogger. Kali ini saya mau sedikit mereview salah satu buku Plat - M, saya sengaja meminjam buku ini langsung dari mas Wahyu Alam salah satu mantan ketua atau yang biasa dipanggil dengan sebutan Klebun Plat - M.
Itu juga yang saya alami ketika diawal memutuskan untuk menulis di blog, saya bingung bagaimana caranya untuk bisa aktif menulis dan membuang semua rasa malu. Oh iya, belum lagi saya juga ragu apa mungkin saya bisa mempunyai banyak teman lewat menulis di blog ?. Ternyata, semua itu butuh proses ya setelah sekitar 7 bulan saya mencoba aktif menulis di blog akhirnya sedikit demi sedikit daftar teman baru saya meningkat. Itu semua berkat aktif menulis di blog juga aktif di beberapa akun mendia sosial saya.
Awal berkenalan dengan banyak orang itu ketika saya diterima untuk bergabung ke dalam Kumpulan Emak - Emak Blogger dan lanjut masuk ke komunitas blogger kedua yakni komunintas blogger Madura Plat - M. Saya nggak menyangka sebelumnya kalau di Madura tempat saya berasal ada komunitas blogger sebesar dan sekeren ini. Yah, sampai akhirnya saya mulai bisa aktif disana, baik di grup Facebook, grup Whatsapp dan ketika berkumpul langsung.
Bagi teman - teman yang belum tau atau masih asing mendengar apa itu Plat - M, sedikit akan saya jelaskan. Plat - M ini merupakan komunitas blogger Madura, sudah ada sejak 6 tahun yang lalu, didirikan oleh beberapa blogger muda yang berkeinginan untuk mengenalkan Madura kepada dunia luar melalui tulisan dan berbagai aktivitas yang berhubungan dengan blogger. Kali ini saya mau sedikit mereview salah satu buku Plat - M, saya sengaja meminjam buku ini langsung dari mas Wahyu Alam salah satu mantan ketua atau yang biasa dipanggil dengan sebutan Klebun Plat - M.
Detail Buku Catatan Keyboard
Judul : Catatan Keyboard " Saat Blogger Bertemu Keyboard "
Penulis : Nak - Kanak Blogger Madura Plat - M
Editor : Ahmad Fendi
Penerbit : Wahyu Alam
Tebal Buku : 250 halaman
Tahun Terbit : 2012
Diterbitkan : www. nulisbuku.com
Penulis : Nak - Kanak Blogger Madura Plat - M
Editor : Ahmad Fendi
Penerbit : Wahyu Alam
Tebal Buku : 250 halaman
Tahun Terbit : 2012
Diterbitkan : www. nulisbuku.com
Ringkasan Buku Catatan Keyboard
Buku Catatan Keyboard ini secara garis besar menceritakan berbagai macam kisah perjalanan teman - teman blogger Plat - M selama 3 tahun. Dalam buku ini kita akan seperti diajak berkeliling melihat langsung secara detail semua kegiatan mereka. Ada ratusan tulisan yang dirangkum menjadi satu dalam buku ini, tentang rekam jejak kehidupan Plat - M, rasa persaudaraan, persahabatan dan kekeluargaan. Buku ini juga menjadi album kenangan yang berisi kisah dan cerita teman - teman Plat - M yang mampu membuat saya sampai meneteskan air mata ketika membacanya.
Bagaimana teman teman Plat - M bersama - sama menuliskan semua hal positif tentang Madura yang konon dikenal sebagai suku yang memiliki banyak catatan negatif. Mereka yang saling bekerjasama untuk membuat acara memperkenalkan dunia IT ke semua masyarakat Madura. Ketika mereka begitu sangat antusias dan bersemangat menduniakan Madura. Pada awal buku ini, dibuka dengan dua kata pengantar mantan Klebun Wahyu Alam dan salah satu anggota Plat - M sekaligus editor buku Catatan Keyboard, Ahmad Fendi.
Bagaimana teman teman Plat - M bersama - sama menuliskan semua hal positif tentang Madura yang konon dikenal sebagai suku yang memiliki banyak catatan negatif. Mereka yang saling bekerjasama untuk membuat acara memperkenalkan dunia IT ke semua masyarakat Madura. Ketika mereka begitu sangat antusias dan bersemangat menduniakan Madura. Pada awal buku ini, dibuka dengan dua kata pengantar mantan Klebun Wahyu Alam dan salah satu anggota Plat - M sekaligus editor buku Catatan Keyboard, Ahmad Fendi.
Sinopsis Buku Catatan Keyboard
Kegiatan Plat - M
Plat - M, Akhirnya Berdiri Juga. Ceritanya, sejak komunitas blogger Plat - M berdiri pada tahun 2009 yang lalu berbagai kegiatan yang dilalui selalu ditulis dan didokumentasikan. Baik ketika mengikuti kegiatan temu blogger, kegiatan Len-jelen bareng hingga acara kopdar. Kegiatan itulah yang menjadi bagian kisah - kisah mempesona dari perjalanan komunitas ini.
Dan kalian, perlu untuk mengetahui bahwa sejarah berdirinya komunitas blogger ini adalah hasil jerih payah beberapa mahasiswa Universitas Trunojoyo Madura. Mereka memiliki impian untuk berkomunitas, kemudian mereka pun mulai berdiskusi dengan beberapa pihak. Termasuk dengan teman - teman yang memilki harapan dan ide yang sama, terutama untuk membentuk sebuah komunitas blogger. (Halaman, 20).
Plat - M Beredar di Harian Radar Madura.
Ceritanya, komunitas blogger Madura Plat - M masuk koran. Dengan masuk koran, keuntungan yang didapat cukup besar (baca : mempromosikan komunitas blogger). Ketika informasi komunitas ini beredar di koran Radar Madura, maka berbagai masyarakat yang ada di Madura akan mengetahui dan membaca tentang ini. Dan beredar di Radar Madura itu, bisa menjadi salah satu tahap sebuah komunitas blogger bisa dikenal luas. (Halaman, 26).
Mini Pesta Blogger di Madura.
Salah satu roadshow 10 kota pesta blogger sudah tiba di kota ke - 8 yaitu pulau Madura. Plat - M sebagai komunitas blogger yang ada di Madura diberi tantangan oleh panitia pesta blogger 2010. Teman - teman sangat antusias dari awal pemberitahuan bahwa Madura menjadi salah satu venue dari 10 kota di Indonesia untuk mengadakan acara ini.
Kegiatan blogshop sempat membuat kita pesimis akan memenuhi kuota, karena sampai H - 3 cuma 28 orang, tetapi pada hari H peserta membludak hingga 50 orang yang membuat ruangan laboratorium yang sudah berkapasitas 26 komputer harus ditambah beberapa laptop dari teman - teman panitia Plat - M untuk menutupi kebutuhan fasilitas komputer bagi peserta.
Kekurangan laptop sedikit bisa teratasi, ketika beberapa peserta ternyata mendengarkan saran dari panitia untuk membawa laptop sendiri. Besarnya animo di daerah Bangkalan pada acara ini dapat pujian dari panitia pesta blogger 2010 dari Jakarta. Mereka memuji panitia lokal Madura yaitu, Plat - M. (Halaman, 33 - 34).
Serunya sharing Keliling Madura.
Pada tanggal 17 September, komunitas blogger Plat - M mendapat kehormatan untuk menjadi tuan rumah acara sharing keliling (SK) yang akan diadakan di pulau Madura. Acara ini merupakan acara ke 13 sharing keliling yang diadakan oleh Salingsilang. Dan kurang lebih diadakan di 14 kota besar di seluruh Indonesia. Selaku tuan rumah untuk acara sharing keliling ini, Plat - M bekerja sama dengan laboratorium sistem informasi Teknik Informatika Universitas Trunojoyo Madura.
Luar biasa !, acara ini terbilang sukses. Semangat dan antusiasme terlihat pada acara ini, peserta yang datang membludak melebihi target yang ditentukan. Peserta sharing keliling Madura ini berasal dari berbagai kalangan : Mahasiswa, siswa dan guru serta beberapa delegasi dari komunitas. (Halaman, 41).
Kopdar Plat - M
Sharing dengan Peniliti dari Manchester. Seorang dosen dan peneliti dari University of Manchester mengajak komunitas blogger di Jawa Tengah dan Jawa Timur untuk sharing bersama tentang peran komunitas dalam kehidupan sosial masyarakat menyikapi kemajuan teknologi. Sharing ini dilakukan di basecamp komunitas blogger Bengawan Solo yang diberi nama RBI ( Rumah Blogger Indonesia ) yang berada di Jalan Apel III No. 27 Jejer Solo. (Halaman, 92).
Dua Jam Dialog Budaya Tentang Madura.
Latif Wiyata adalah seorang pakar mengenai budaya Madura, pria kelahiran Sumenep yang mengajar di FISIP Universitas Jember ini juga menjadi reviewer. Tanggal 2 Juli 2012, beliau memberikan kuliah umum mengenai budaya Madura di ruang RKB D Universitas Trunojoyo Madura yang diprakarsai oleh Fakultas Ilmu Sosial dan Budaya ( FISIB ) yang dihadiri sebagai mahasiswa di lingkungan civitas akademika Universitas Trunojoyo Madura. (Halaman, 104).
Kopdar Nasional Rombongan 43 Blogger ke Solo.
Setelah mendapatkan undangan kopdar se-nasional dari blogger Solo. Kita pun berencana untuk hadir, acara itu akan diadakan pada tanggal 5 sampai 6 Juni. Kita menghadiri undangan acara SOLO ( Sharing Online Lan Offline ) dari komunitas blogger Surakarta. Rombongan kita ini terdiri dari 43 anggota komunitas blogger Plat - M. (Halaman, 133 - 134).
Buber Bersama Konjen AS Surabaya.
Surabaya, 22 Agustus Konsulat Jenderal Amerika Serikat Surabaya, mengadakan " Buka Bersama " yang dikunjungi oleh beberapa komunitas serta beberapa siswa SMA sederajat dan beberapa mahasiswa. Acara ini berlangsung dari pukul 17.00 WIB hingga 19.00 WIB dan dilaksanakan di kediaman Konjen Amerika Serikat di Jl. Untung Suropati. (Halaman, 144).
Euforia #BN2012 @ Makassar.
Kopdar blogger nusantara memang bukan pertama kali, yang pertama diadakan di Sidoarjo #BN2011 yang dihadiri oleh kurang lebih 1500 blogger tapi untuk tahun 2012 diadakan di wilayah Indonesia Timur tepatnya di Makassar. Maksud kopdar blogger nusantara 2012 adalah sebagai ajang keakraban para pegiat dan pekerja maya yang mau menyempatkan diri untuk bertemu langsung sebagai bukti nyata dari persahabatan yang sudah terjadi di internet. (Halaman, 173).
Len - Jelen Bareng
Len - Jelen Bareng ke Mercusuar. Salah satu agenda tiga bulan sekali komunitas ini yaitu, Len - jelen bareng ( yang diambil dari bahasa Madura yang artinya jalan - jalan ). Sesuai dengan kesepakatan pada kopdar minggu lalu, maka pada hari sabtu 17 Juli ini. Kita memilih untuk Len - Jelen bareng ke Mercusuar Bangkalan sebagai tujuan. Mercusuar ini, terletak di desa Ujung Piring Kecamatan Socah Kabupaten Bangkalan dan mercusuar ini tidak difungsikan lagi. (Halaman, 178).
Len - Jelen Bareng ke Sampang.
Kegiatan ini pun sempat tertunda, namun kita pun akhirnya bisa untuk Len - jelen bareng ke 2. Dengan kegiatan ini, kita bisa mengenal Madura lebih dekat dan lebih dekat ke hati. Terutama karena banyaknya stereotipe mengenai orang - orang Madura, serta meningkatnya konten negatif tentang Madura untuk menyeimbangi itu semua. Salah satu cara untuk menghapus konten negatif yaitu dengan cara memperbanyak konten positif.
Len - jelen bareng ke 2 ini sedikit akan menggambarkan potensi yang ada di kota Sampang dan kemudian disajikan dalam bentuk tulisan dan dalam blog untuk memperkaya konten tentang Madura di internet.
(Halaman, 181).
@BLC Bangkalan Pelatihan Setiap Pekan.
Setelah menandatangani MOU kerjasama dengan Telkom Bangkalan, baru - baru ini. Komunitas blogger Plat- M akhirnya mengadakan pelatihan mengenai IT setiap pekan. Dengan pelatihan itu, Plat - M bisa berbagi pengetahuan kepada siswa - siswi sekolah menengah ke atas dan beberapa masyarakat yang ingin memahami dunia informasi teknologi. Sesuai dengan harapan komunitas blogger Plat - M untuk berbagi 3P yaitu, pertemanan, pengalaman dan pengetahuan. Maka pelatihan BLC ( Broadband Learning Centre ) ini rutin dilaksanakan setiap pekan. (Halaman, 197) .
Santri Belajar Internet, Kenapa Tidak ?
Pada siang ini, sekitar pukul 12.45 WIB adalah jadwal pelatihan kelas yang diperuntukkan untuk anak - anak dan para orang tua. Tapi daripada tidak dimanfaatkan, akhirnya kelas ini diisi untuk santri - santri Pondok Syaichona Moh. Cholil Demangan Barat, Bangkalan. Datanglah, delapan orang santri yang masih memakai seragam wajibnya yaitu memakai sarung dengan kopiah putih. Adapun materi akan disampaikan oleh Lukman Wahyudi, yang dibantu oleh Eko, Wahyu serta Raden Triyanto. (Halaman, 199 - 200).
#WisataReligiMadura Syaichona Cholil, Sang Pencetak Waliyullah.
Sebuah masjid besar nan megah menenteramkan setiap insan yang melihatnya. Kubah yang berwarna emas, mengingatkan kita pada kubah Masjidil Aqsa di Palestina. Halaman masjid masih berupa tanah. Tempat parkir sangat luas berada pada halaman dan di seberang jalan sudah ada parkir luas untuk bus besar rombongan dari berbagai kota di Indonesia. Ya, siapa yang tidak kenal dengan masjid Syaichona Cholil, Bangkalan.
Syaichona Cholil, sang pencetak waliyullah dari Bangkalan. Konon menjadi orang pertama yang menjadi imam di masjid Makkah Al Mukarromah. (Halaman, 217 - 218).
Asta Tinggi, Makam Raja - Raja Sumenep.
Jadwal selanjutnya adalah menuju makam para raja - raja Sumenep, Asta Tinggi. Dari daerah ini terlihat Kabupaten Sumenep dari atas bukit. Memang Asta Tinggi terletak di atas dataran tinggi di utara Kabupaten Sumenep. Di kawasan ini kita diajak masuk ke tempo dulu dengan beberapa arsitekstur kerajaan Sumenep, gabungan arsitektur Belanda, Inggris dan Jawa. (Halaman, 236).
Plat - M, Akhirnya Berdiri Juga. Ceritanya, sejak komunitas blogger Plat - M berdiri pada tahun 2009 yang lalu berbagai kegiatan yang dilalui selalu ditulis dan didokumentasikan. Baik ketika mengikuti kegiatan temu blogger, kegiatan Len-jelen bareng hingga acara kopdar. Kegiatan itulah yang menjadi bagian kisah - kisah mempesona dari perjalanan komunitas ini.
Dan kalian, perlu untuk mengetahui bahwa sejarah berdirinya komunitas blogger ini adalah hasil jerih payah beberapa mahasiswa Universitas Trunojoyo Madura. Mereka memiliki impian untuk berkomunitas, kemudian mereka pun mulai berdiskusi dengan beberapa pihak. Termasuk dengan teman - teman yang memilki harapan dan ide yang sama, terutama untuk membentuk sebuah komunitas blogger. (Halaman, 20).
Plat - M Beredar di Harian Radar Madura.
Ceritanya, komunitas blogger Madura Plat - M masuk koran. Dengan masuk koran, keuntungan yang didapat cukup besar (baca : mempromosikan komunitas blogger). Ketika informasi komunitas ini beredar di koran Radar Madura, maka berbagai masyarakat yang ada di Madura akan mengetahui dan membaca tentang ini. Dan beredar di Radar Madura itu, bisa menjadi salah satu tahap sebuah komunitas blogger bisa dikenal luas. (Halaman, 26).
Mini Pesta Blogger di Madura.
Salah satu roadshow 10 kota pesta blogger sudah tiba di kota ke - 8 yaitu pulau Madura. Plat - M sebagai komunitas blogger yang ada di Madura diberi tantangan oleh panitia pesta blogger 2010. Teman - teman sangat antusias dari awal pemberitahuan bahwa Madura menjadi salah satu venue dari 10 kota di Indonesia untuk mengadakan acara ini.
Kegiatan blogshop sempat membuat kita pesimis akan memenuhi kuota, karena sampai H - 3 cuma 28 orang, tetapi pada hari H peserta membludak hingga 50 orang yang membuat ruangan laboratorium yang sudah berkapasitas 26 komputer harus ditambah beberapa laptop dari teman - teman panitia Plat - M untuk menutupi kebutuhan fasilitas komputer bagi peserta.
Kekurangan laptop sedikit bisa teratasi, ketika beberapa peserta ternyata mendengarkan saran dari panitia untuk membawa laptop sendiri. Besarnya animo di daerah Bangkalan pada acara ini dapat pujian dari panitia pesta blogger 2010 dari Jakarta. Mereka memuji panitia lokal Madura yaitu, Plat - M. (Halaman, 33 - 34).
Serunya sharing Keliling Madura.
Pada tanggal 17 September, komunitas blogger Plat - M mendapat kehormatan untuk menjadi tuan rumah acara sharing keliling (SK) yang akan diadakan di pulau Madura. Acara ini merupakan acara ke 13 sharing keliling yang diadakan oleh Salingsilang. Dan kurang lebih diadakan di 14 kota besar di seluruh Indonesia. Selaku tuan rumah untuk acara sharing keliling ini, Plat - M bekerja sama dengan laboratorium sistem informasi Teknik Informatika Universitas Trunojoyo Madura.
Luar biasa !, acara ini terbilang sukses. Semangat dan antusiasme terlihat pada acara ini, peserta yang datang membludak melebihi target yang ditentukan. Peserta sharing keliling Madura ini berasal dari berbagai kalangan : Mahasiswa, siswa dan guru serta beberapa delegasi dari komunitas. (Halaman, 41).
Kopdar Plat - M
Sharing dengan Peniliti dari Manchester. Seorang dosen dan peneliti dari University of Manchester mengajak komunitas blogger di Jawa Tengah dan Jawa Timur untuk sharing bersama tentang peran komunitas dalam kehidupan sosial masyarakat menyikapi kemajuan teknologi. Sharing ini dilakukan di basecamp komunitas blogger Bengawan Solo yang diberi nama RBI ( Rumah Blogger Indonesia ) yang berada di Jalan Apel III No. 27 Jejer Solo. (Halaman, 92).
Dua Jam Dialog Budaya Tentang Madura.
Latif Wiyata adalah seorang pakar mengenai budaya Madura, pria kelahiran Sumenep yang mengajar di FISIP Universitas Jember ini juga menjadi reviewer. Tanggal 2 Juli 2012, beliau memberikan kuliah umum mengenai budaya Madura di ruang RKB D Universitas Trunojoyo Madura yang diprakarsai oleh Fakultas Ilmu Sosial dan Budaya ( FISIB ) yang dihadiri sebagai mahasiswa di lingkungan civitas akademika Universitas Trunojoyo Madura. (Halaman, 104).
Kopdar Nasional Rombongan 43 Blogger ke Solo.
Setelah mendapatkan undangan kopdar se-nasional dari blogger Solo. Kita pun berencana untuk hadir, acara itu akan diadakan pada tanggal 5 sampai 6 Juni. Kita menghadiri undangan acara SOLO ( Sharing Online Lan Offline ) dari komunitas blogger Surakarta. Rombongan kita ini terdiri dari 43 anggota komunitas blogger Plat - M. (Halaman, 133 - 134).
Buber Bersama Konjen AS Surabaya.
Surabaya, 22 Agustus Konsulat Jenderal Amerika Serikat Surabaya, mengadakan " Buka Bersama " yang dikunjungi oleh beberapa komunitas serta beberapa siswa SMA sederajat dan beberapa mahasiswa. Acara ini berlangsung dari pukul 17.00 WIB hingga 19.00 WIB dan dilaksanakan di kediaman Konjen Amerika Serikat di Jl. Untung Suropati. (Halaman, 144).
Euforia #BN2012 @ Makassar.
Kopdar blogger nusantara memang bukan pertama kali, yang pertama diadakan di Sidoarjo #BN2011 yang dihadiri oleh kurang lebih 1500 blogger tapi untuk tahun 2012 diadakan di wilayah Indonesia Timur tepatnya di Makassar. Maksud kopdar blogger nusantara 2012 adalah sebagai ajang keakraban para pegiat dan pekerja maya yang mau menyempatkan diri untuk bertemu langsung sebagai bukti nyata dari persahabatan yang sudah terjadi di internet. (Halaman, 173).
Len - Jelen Bareng
Len - Jelen Bareng ke Mercusuar. Salah satu agenda tiga bulan sekali komunitas ini yaitu, Len - jelen bareng ( yang diambil dari bahasa Madura yang artinya jalan - jalan ). Sesuai dengan kesepakatan pada kopdar minggu lalu, maka pada hari sabtu 17 Juli ini. Kita memilih untuk Len - Jelen bareng ke Mercusuar Bangkalan sebagai tujuan. Mercusuar ini, terletak di desa Ujung Piring Kecamatan Socah Kabupaten Bangkalan dan mercusuar ini tidak difungsikan lagi. (Halaman, 178).
Len - Jelen Bareng ke Sampang.
Kegiatan ini pun sempat tertunda, namun kita pun akhirnya bisa untuk Len - jelen bareng ke 2. Dengan kegiatan ini, kita bisa mengenal Madura lebih dekat dan lebih dekat ke hati. Terutama karena banyaknya stereotipe mengenai orang - orang Madura, serta meningkatnya konten negatif tentang Madura untuk menyeimbangi itu semua. Salah satu cara untuk menghapus konten negatif yaitu dengan cara memperbanyak konten positif.
Len - jelen bareng ke 2 ini sedikit akan menggambarkan potensi yang ada di kota Sampang dan kemudian disajikan dalam bentuk tulisan dan dalam blog untuk memperkaya konten tentang Madura di internet.
(Halaman, 181).
@BLC Bangkalan Pelatihan Setiap Pekan.
Setelah menandatangani MOU kerjasama dengan Telkom Bangkalan, baru - baru ini. Komunitas blogger Plat- M akhirnya mengadakan pelatihan mengenai IT setiap pekan. Dengan pelatihan itu, Plat - M bisa berbagi pengetahuan kepada siswa - siswi sekolah menengah ke atas dan beberapa masyarakat yang ingin memahami dunia informasi teknologi. Sesuai dengan harapan komunitas blogger Plat - M untuk berbagi 3P yaitu, pertemanan, pengalaman dan pengetahuan. Maka pelatihan BLC ( Broadband Learning Centre ) ini rutin dilaksanakan setiap pekan. (Halaman, 197) .
Santri Belajar Internet, Kenapa Tidak ?
Pada siang ini, sekitar pukul 12.45 WIB adalah jadwal pelatihan kelas yang diperuntukkan untuk anak - anak dan para orang tua. Tapi daripada tidak dimanfaatkan, akhirnya kelas ini diisi untuk santri - santri Pondok Syaichona Moh. Cholil Demangan Barat, Bangkalan. Datanglah, delapan orang santri yang masih memakai seragam wajibnya yaitu memakai sarung dengan kopiah putih. Adapun materi akan disampaikan oleh Lukman Wahyudi, yang dibantu oleh Eko, Wahyu serta Raden Triyanto. (Halaman, 199 - 200).
#WisataReligiMadura Syaichona Cholil, Sang Pencetak Waliyullah.
Sebuah masjid besar nan megah menenteramkan setiap insan yang melihatnya. Kubah yang berwarna emas, mengingatkan kita pada kubah Masjidil Aqsa di Palestina. Halaman masjid masih berupa tanah. Tempat parkir sangat luas berada pada halaman dan di seberang jalan sudah ada parkir luas untuk bus besar rombongan dari berbagai kota di Indonesia. Ya, siapa yang tidak kenal dengan masjid Syaichona Cholil, Bangkalan.
Syaichona Cholil, sang pencetak waliyullah dari Bangkalan. Konon menjadi orang pertama yang menjadi imam di masjid Makkah Al Mukarromah. (Halaman, 217 - 218).
Asta Tinggi, Makam Raja - Raja Sumenep.
Jadwal selanjutnya adalah menuju makam para raja - raja Sumenep, Asta Tinggi. Dari daerah ini terlihat Kabupaten Sumenep dari atas bukit. Memang Asta Tinggi terletak di atas dataran tinggi di utara Kabupaten Sumenep. Di kawasan ini kita diajak masuk ke tempo dulu dengan beberapa arsitekstur kerajaan Sumenep, gabungan arsitektur Belanda, Inggris dan Jawa. (Halaman, 236).
Pemakaian Bahasa Pada Catatan Keyboard
Jika saya cermati, penulis banyak menggunakan kata sehari - hari yang mudah dan ringan untuk dibaca. Meskipun menggunakan bahasa sehari - hari tetap tidak mengurangi makna dan pesan yang ingin disampaikan. Jelas terlihat, penulis mencoba membidik pembaca dari kalangan muda khususnya aktivis blogger lainnya. Penulis juga cukup banyak menyisipkan kata - kata asing dari bahasa Madura dan barat.
Baca Juga : Latih Kekuatan Keikhlasan Hati Dengan Quantum Ikhlas
Kelebihan dan Kekurangan Catatan Keyboard
Seperti yang telah disampaikan diawal buku, bahwa buku ini ditulis untuk semua anggota Plat - M dengan merangkum seluruh kisah dan kegiatan mereka selama 3 tahun. Selain ditujukan untuk anggota Plat - M, buku ini diperuntukkan juga untuk semua blogger. Bertujuan untuk mengingatkan akan pentingnya sebuah jalinan pertemanan dalam sebuah komunitas supaya tetap terus berjalan. Kekurangan yang saya temukan dalam buku Catatan Keyboard ini masih cukup banyak kesalahan dalam penulisan kata. Selain itu meskipun bahasa yang digunakan adalah bahasa sehari - hari namun masih terkesan susah untuk dipahami maksudnya. Namun, saya kira ini hal wajar untuk buku pertama yang diterbitkan, semua pasti mengalami sebuah proses dan sampai saat ini komunitas blogger Plat - M tidak pernah berhenti untuk terus berbenah dalam hal apapun.
Nilai Untuk Catatan Keyboard
Skor nilai untuk buku Catatan Keyboard adalah tiga dari nilai lima.
10 komentar
Keren juga ya komunitas plat M ini...andainya aku masih di Bangkalan yah...salam hangat persahabatan dari aku buat nak-kanak Madura ya Ning... ;)
BalasHapusYuk, langsung ketemu kita kita di Madura :)
HapusKomunitas menulis di Jepara jg berencana nulis buku, tp entah kapan
BalasHapusDisegerakan mbak :)
HapusKereeen ya ini komunitasnya, eksis dan seru.. Jadi pengen baca jugaaa mbak :(
BalasHapusSemoga nih KEB juga nanti meluncurkan buku hihi
Keren banget mbak, sini sini main ke Madura biar bisa baca bukunya. Semoga ya aamiinn :)
HapusKeren, mba. Komunitasnya udah bikin buku bareng. di sini komunitasnya masihs ebatas kopdar2 aja.
BalasHapusDisegerakan aja mbak, kan enak kisah sama pengalaman selama di komunitas jadi satu dalam sebuauh buku :)
HapusWahhh Plat-M mengeluarkan buku nih :D
BalasHapusWihihi mantap ini :D
BalasHapusJangan lupa berkomentar ya, tinggalkan alamat blognya biar bisa balik berkunjung.
Terima Kasih.